About Me

Welcome

Setiap orang di dunia ini adalah tamu, dan tamu itu pastilah akan pergi cepat ataupun lambat, tetapi semua itu tidak sesingkat seperti apa yang saya katakan, karena dalam sebuah pertemuan yang terpenting bukanlah cepet atau lambatnya, melainkan kesan apa yang dapat kita buat.

Jumat, 01 April 2011

Hy, sahabat blogger semua, kali ni wiguna mau berbagi tips dan trik untuk sabahat blogger, yaitu “cara membuat agar data di komputermu tidak bisa dicopy” contohnya data yang ada di komputer tidak bisa dicopy dibawa ke flashdisk.

Hehehe, sebenarnya trik ini pertamanya wiguna simpan untuk jailin orang,(ya nyarik hiburan qikqikqik ;-D) tapi rasanya kurang bermanfaat, kalo dilihat dari segi negativenya saja, karena dari segi positive, trik ini juga dapat digunakan untuk menjaga data data yang sifatnya privacy/pribadi di komputer kamu, agar tidak dicopy dengan orang lain.

Oke, langsung aja ya, wiguna kasik tau bagaimana caranya

Sabtu, 12 Maret 2011
Adobe Audition 1.5 merupakan suatu aplikasi yang dirancang khusus untuk mempermudah kita dalam memproses data berupa lagu maupun dalam perekaman. Dimana salah satu kehandalan dari aplikasi ini adalah, dapat digunakan sebagai alat untuk menghilangkan vokal penyanyi pada lagu karaoke (sehingga hanya meninggalkan instrument musiknya saja)
Mungkin langsung saja saya akan menjelaskan tahap tahap penggunaannya Adobe Audition 1.5 ini :

Follower